Hello Ladies.
Pada postingan kali ini Menspad ID akan berbagi informasi mengenai apa dan seperti apa pembalut kain (menspad) jenis maxi day. Pembalut kain (menspad) jenis maxi day ini memiliki fungsi yang sama dengan jenis pembalut pada umumnya, namun yang membedakannya adalah pembalut kain (menspad) jenis maxi day ini bisa dicuci sehingga hemat dalam penggunaan dan hemat uang, hahaha. Oiya, sesuai dengan namanya yang mengandung unsur 'night' dan 'day', pada umumnya tipe pembalut ini digunakan pada saat siang hari saat haid sedang deras-derasnya, karena bentuknya yang lebih lebih tebal dari jenis reguler day.
1. Bentuk
Pembalut kain (menspad) jenis maxi day memiliki ukuran lebih besar kecil pembalut kain (menspad) jenis maxi night dan lebih tebal dari jenis pembalut kain (menspad) reguler. Cocok digunakan pada saat menstruasi di siang hari yang sedang deras-derasnya.
Pada umumnya pembalut kain (menspad) jenis maxi day memiliki bentuk yang lebih kecil dari pada pembalut kain (menspad) jenis maxi night dan lebih tebal dai pembalut kain jenis reguler. Tujuannya agar nyaman digunakan pada siang hari dan memberikan rasa 'aman tidak bocor & tembus' karena tebalnya yang diclaim dapat menampung cairan lebih banyak. Pada umumnya ukuran pembalut maxi day adalah 22cm - 25cm. Panjangnya memang hampir sama dengan pembalut kain (menspad) jenis maxi day, namun yang membedakannya adalah ketebalan dan daya tampung cairan yang lebih banyak pada pembalut kain jenis (menspad) jenis maxi day.
3. Bahan Yang Digunakan
Bahan yang digunakan pada umumnya sama dengan pembalut reguler pada umumnya. Bahan yang digunakan bisa dari kaos, katun, microfleece, dll. Tergantung siapa produsen pembalut kain (menspad) jenis pantyliner ini.
4. Perbandingan dengan Pembalut Jenis Lain
Untuk mempermudah Ladies memahami perbedaan pembalut kain (menspad) jenis maxi day dengan pembalut kain (menspad) jenis lainnya, Ladies dapat melihat perbandingan berikut ini:
Pembalut kain (menspad) jenis maxi day memiliki bentuk yang lebih kecil dari pada pembalut kain (menspad) jenis maxi night dan lebih tebal dai pembalut kain jenis reguler. Tujuannya agar nyaman digunakan pada siang hari dan memberikan rasa 'aman tidak bocor & tembus' karena tebalnya yang diclaim dapat menampung cairan lebih banyak. Pada umumnya ukuran pembalut maxi day adalah 22cm - 25cm. Panjangnya memang hampir sama dengan pembalut kain (menspad) jenis maxi day, namun yang membedakannya adalah ketebalan dan daya tampung cairan yang lebih banyak pada pembalut kain jenis (menspad) jenis maxi day.
5. Keunggulan dibandingkan dengan Pembalut Sekali Pakai-Buang
Pembalut sekali pakai-buang menggunakan lem untuk merekatkannya dengan pakaian dalam. Kadang dalam beberapa kasus lem yang seharusnya merekatkan pembalut sekali pakai-buang ke pakaian dalam kita tersebut tidak cukup kuat untuk mereka dan akhirnya bergesar dan merekat ke area kulit sensitif. Hal tersebut sungguh tidak nyaman dan sering menimbulkan iritasi. Juga, ditambah bahannya yang mengandung plastik (untuk anti bocor) membuat kulit di area kewanitaan sulit bernafas sehingga seringkali timbul ruam atau iritasi saat mengenakannya.
Sedangkan pembalut kain (menspad) jenis reguler night ini menggunakan kancing / snap yang merekat kuat namun tetap mudah digunakan. Sehingga pembalut jenis maxi day ini tidak akan 'nyelip' saat penggunaan dan juga tidak bergeser. Nyaman... Ditambah dengan bahannya yang terbuat dari bahan kain yang lembut sehingga nyaman digunakan dan kulit diarea kewanitaan bisa tetap bernafas. Sangat nyaman dan aman untuk kulit yang sensitif. ZUPER NYAMAN!
Semoga informasi ini dapat bermanfaat bagi Ladies.
Tulisan ini dibuat berdasarkan pengalaman pribadi penulis.
Salam,
Menspad ID - juwies
NB : Bagi yang ingin meng-copy-paste/menyadur/mengutip (dan sejenisnya) dari tulisan blog ini, harap menyertakan link dan sumber yang jelas. Terima kasih.
0 komentar:
Posting Komentar